Membuka Beberapa Akun Facebook Dengan Satu Browser


Jika Anda adalah seorang penggemar game online Facebook, tentu tidak akan cukup jika Anda hanya memiliki satu akun saja, bahkan para penggila game online Facebook bisa memiliki Akun Facebook lebih dari tiga akun. Ada akun yang khusus untuk mencari teman atau chat dengan sesama teman di Facebook, ada yang khusus untuk bermain Poker, MafiaWars, dan banyak lagi game online gratisan yang disediakan oleh Jejaring Sosial Facebook.

Sebenarnya satu Akun Facebook hanya bisa dibuka dengan menggunakan satu Browser saja. Apabila anda sudah masuk ke Akun Facebook anda dan Anda hanya memiliki satu browser, maka  jika Anda ingin membuka Akun Facebook Anda yang lain tentunya Anda harus Log Out terlebih dahulu untuk kemudian Login kembali dengan Akun Facebook yang berbeda.

So..., apabila Anda ingin membuka beberapa Akun Facebook Anda pada saat yang bersamaan, maka Anda harus menggunakan beberapa browser sekaligus. Misal akun pertama menggunakan browser Firefox, akun kedua menggunakan Opera, ketiga dengan Google Chrome, dan seterusnya. Tentu saja ini akan cukup merepotkan, karena Anda harus bolak-balik antara satu browser dengan browser yang lain, belum lagi membuka beberapa browser sekaligus tentu akan memakan resource memory yang besar, dan otomatis akan memperlambat kinerja processor kompie Anda.

Nah..., Ada sebuah trik yang bisa Anda gunakan untuk membuka beberapa Akun Facebook dengan hanya menggunakan satu browser saja. Namun trik yang diberikan hanya bekerja untuk Browser Mozilla Firefox saja lain tidak.

Untuk lebih jelasnya silahkan baca DISINI 

Selamat Mencoba...

0 komentar

Posting Komentar